Kewajiban Qada Salat Tidak Gugur - Syaikh Shalih al-Ushaimi #NasehatUlama

Yufid.TV Yufid.TV Videos
53Views
  • Facebook
  • Whatsapp
  • Twitter
  • Share

Kewajiban Qada Salat Tidak Gugur - Syaikh Shalih al-Ushaimi #NasehatUlama

Sholat liwa waktu merupakan perkara yang sangat penting bagi seorang muslim, oleh karena itu seorang muslim tidak boleh meninggalkannya dan melalaikannya hingga keluar dari waktu sholat yang telah ditentukan oleh syariat.

Para ulama menjelaskan tentang hukum sengaja meninggalkan shalat dan hukum meninggalkan shalat secara tidak sengaja dan juga apa yang seharusnya dilakukan apabila seseorang sengaja meninggalkan shalat maupun tidak sengaja meninggalkan shalat baik karena ketiduran, lupa, pingsan dan lai sebagainya, misalnya lupa sholat dzuhur, lupa sholat isya, tidak sengaja meninggalkan shalat subuh dan lainnya .

Dalam syariat Islam ada istilah qadha sholat, apa itu qadha shalat? qadha shalat wajib adalah mengerjakan shalat wajib di luar waktunya untuk menggantikan shalat yang terlewat. Para ulama menjelaskan bahwa ketika tidak sengaja meninggalkan shalat para ulama bersepakat bahwa wajib hukumnya mengqadha shalat yang terlewat. Sedangkan untuk orang sengaja meninggalkan sholat tidak wajib diqadha menurut pendapat yang rajih dan mendapatkan dosa sengaja meninggalkan shalat. Sehingga dalam hal ini qadha dilakukan hanya untuk seseorang jika tidak sengaja meninggalkan shalat, misalnya tidak sengaja meninggalkan shalat karena ketiduran, lupa dan yang lainnya.

Bagaimana tata cara mengqodho sholat? tentang bagaimana cara mengqadha shalat yang tertinggal maka hendaknya dilakukan segera ketika teringat dari lupa atau tersadar dari hilang akalnya baik karena ketiduran, pingsan dan lain sebagainya.

Masih terkait tentang hukum meninggalkan shalat tidak sengaja yang dengannya seseorang wajib mengqadhanya, baik qadha shalat karena lupa, ketiduran dan yang lainnya, kewajiban qadha shalat yang terlewat tidak gugur karena amal sholeh lainnya. Kewajiban qada tidak gugur dengan haji, tidak pula dengan kelipatan pahala salat di Tiga Masjid, maupun dengan amalan penebus dosa lainnya.

#nasehatulama #qadhasholat #lupasholat

*
MASIH CARI ARTIKEL ISLAM DI GOOGLE?
Yuk, cari di Yufid.com (Islamic Search Engine) saja. Insyaallah LEBIH menenangkan hati!
*
►► SUBSCRIBE di sini untuk belajar LEBIH tentang Islam: http://www.youtube.com/subscription_center?add_user=moslemchannel
*
YUK, FOLLOW SOSIAL MEDIA YUFID.TV LAINNYA UNTUK MENDAPATKAN UPDATE VIDEO TERBARU!
Fabebook: https://www.facebook.com/Yufid.TV/
Instagram: https://www.instagram.com/yufid.tv/
Telegram: https://telegram.me/yufidtv
Yufid.TV Official Website: http://yufid.tv

AUDIO KAJIAN
Website: https://kajian.net
Soundcloud: https://soundcloud.com/kajiannet

*
YUK, DUKUNG YUFID.TV!
Yuk, dukung dengan belanja di Yufid Store: http://yufidstore.com
*
DONASI UNTUK VIDEO DAKWAH DAPAT DISALURKAN KE:

BANK SYARIAH INDONESIA
7086882242
a.n. YAYASAN YUFID NETWORK
Kode BSI: 451

Paypal: finance@yufid.org

NB:
Rekening di atas adalah rekening khusus donasi Yufid Network, jadi Anda tidak perlu konfirmasi setelah mengirimkan donasi. Cukup tuliskan keterangan donasi pada saat Anda transfer.

Link catatan penerimaan donasi Yufid Network selama ini dapat Anda lihat di: https://goo.gl/y7o7Se