Banyak Uang, Mudah Selingkuh - Konsultasi Keluarga Bersama Ustadz Muhammad Abduh Tuasikal

Rumaysho TV Rumaysho TV Videos
8Views
  • Facebook
  • Whatsapp
  • Twitter
  • Share

BANYAK UANG, MUDAH SELINGKUH?!

Tidak sedikit kasus perselingkuhan yang dilakukan oleh pria mapan. Mulai dari artis, politisi, hingga pengusaha. Bahkan, kini pria sukses cenderung mendapat reputasi sebagai 'tukang selingkuh'. Benarkah?!

Berdasarkan survei mengenai kesetiaan yang diadakan oleh MSNBC dan IVillage terhadap lebih dari 70.000 pria dewasa di Amerika, ditemukan bahwa 32% pria yang berpendapatan lebih dari US$ 300.000 per tahunnya pernah berselingkuh. Hal itu dibandingkan dengan 21% pria yang berpenghasilan kurang dari US$30.000 dalam setahun.

Selain itu, para ilmuwan di University of California juga memperhitungkan status dan latar belakang seseorang seperti kekayaan, pekerjaan, dan pendidikan. Peneliti menemukan, mereka yang memiliki pendapatan di atas rata-rata lebih mungkin untuk menipu, berbohong, dan melanggar hukum dibandingkan mereka yang berpenghasilan sedang atau kurang.

Menariknya, peneliti juga mengemukakan faktor-faktor yang dapat memicu pria sukses untuk berselingkuh. Seperti yang dikutip dari Ezine Article, ini dia lima faktor tersebut;
1. Pria dengan uang banyak bisa terlihat lebih menarik bagi wanita lain.
2. Pria yang memiliki karier sukses, sering memiliki waktu luang, apalagi sudah menjadi kepala divisi suatu bidang pekerjaan.
3. Pria dengan karier yang sukses lebih punya banyak alasan untuk istri mereka.
4. Kebanyakan pria yang sukses memiliki istri yang lebih sering berada di rumah dan mengurus anak.

Beberapa faktor di atas, ternyata juga dialami oleh seorang wanita yang menuturkan kisahnya dalam video kali ini. Simak kisahnya dan ambil pelajaran berharganya.

Jika ingin konsultasi secara PRIVAT (tidak gratis) mengenai "konflik rumah tangga, sengketa harta keluarga, dan mencari mantu idaman" langsung dengan Ustadz Muhammad Abduh Tuasikal, silakan lewat jalur RKKM (Rumaysho Konsultasi Keluarga Muslim) via admin: wa.me/6281227800097 (Bu Partini). Infonya bisa cek di Instagram @rumayshokonsultasikeluarga.

Semoga Allah beri jalan keluar dari segala kesulitan.


*
►► SUBSCRIBE di sini untuk mengenal Islam lebih dekat: https://www.youtube.com/channel/UC42PJ3sXqYJwSMPtiWCTfew?sub_confirmation=1
*
Follow Us:

Twitter @RumayshoCom
https://twitter.com/RumayshoCom

Instagram @RumayshoCom
https://www.instagram.com/rumayshocom/

Facebook Muhammad Abduh Tuasikal
https://www.facebook.com/muhammad.tuasikal

Fans Page Rumaysho di Facebook
https://www.facebook.com/rumaysho/

Channel Telegram
https://telegram.me/rumayshocom

*
YUK DUKUNG DAKWAH!
Salurkan lewat rekening BSI atas nama Rumaysho Peduli Indonesia: 7148142844, diharapkan konfirmasi ke: 0878 3968 8692

INFO DONASI: 0811-2677-791
*
Tentang Darush Sholihin, bisa dilihat di playlist:
https://www.youtube.com/playlist?list=PLUYZIGi0rAXCTZxGON5uaRA2dO_Le5LbP
*
SILAKAN SEBAR VIDEO-VIDEO YANG ADA DENGAN TETAP MENCANTUMKAN RUMAYSHO TV